strtoupper - Mengubah Semua String Menjadi Huruf Besar/ Kapital

1220 views



Fungsi strtoupper() berguna untuk mengubah semua string menjadi huruf besar/ kapital. Pola penulisan strtoupper seperti berikut

strtoupper($variabel)

Keterangan:

$variabel = nilai variabel yang diperiksa

Selengkapnya bisa dilihat pada contoh di bawah ini.


Contoh 1 : strtoupper - Mengubah Semua String Menjadi Huruf Besar/ Kapital

Buatlah sebuah file php seperti contoh1.php dan isikan skrip berikut.

<?php

$nilai = 'Contoh Huruf Besar';

echo 'Sebelum menggunakan strtoupper() : '. $nilai.'<br>';

echo 'Setelah menggunakan strtoupper() : '. strtoupper($nilai);

?>

Ketika file contoh1.php dijalankan, maka akan tampil seperti di bawah ini

{$aItem.contoh1|eval}

Contoh 2

Buatlah sebuah file php seperti contoh2.php dan isikan skrip berikut.

<?php

$nilai = 'semuanya bisa menjadi mudah';

echo 'Sebelum menggunakan strtoupper() : '. $nilai.'<br>';

echo 'Setelah menggunakan strtoupper() : '. strtoupper($nilai);

?>

Ketika file contoh2.php dijalankan, maka akan tampil seperti di bawah ini

{$aItem.contoh2|eval}

Di atas merupakan dua contoh skrip "strtoupper - Mengubah Semua String Menjadi Huruf Besar/ Kapital". Semoga bermanfaat dan jangan ragu untuk berkomentar

Artikel Lainnya

Tujuan Pembelajaran Geografi

Tujuan Pembelajaran Geografi Sebagai pengetahua

dilihat 7744 kali

Pengertian virus

Beberapa tahun setelah penemuan Avery, banyak munc

dilihat 1223 kali

Tujuan Dibentuknya Otonomi Daerah

Tujuan Dibentuknya Otonomi Daerah Konsep dari Neg

dilihat 5552 kali

Harga dan Spesifikasi Acer Liquid E700

Harga dan Spesifikasi Acer Liquid E700 Fitu

dilihat 668 kali

Menggunakan Logika if-else pada PHP

Logika if memiliki arti "jika" dan bisa

dilihat 1570 kali