Apakah Perbedaan Waktu Pelaksanaan Tawaf (Thawaf) Ifadhah Bagi Jama’ah Haji Nafar Awal dan Sani

Pertanyaan :

Apakah ada perbedaan waktu melakukan thowaf/ thawaf ifadha bagi jama’ah haji nafar awal dan sani. Kapankah waktu pelaksanaan thawaf bagi nafar awal dan sani?

Jawaban :

Tidak ada perbedaan pelaksanaan tawaf ifadhah untuk nafar awal dan sani, begitu juga dengan waktu pelaksanaan. Jama’ah haji bisa melakukan thawaf ifadhah pada hari qurban yaitu tanggal 10, 11, 12, dan 13 Zulhijjah


Baca Juga :